Antre Tiket di Gambir

News

   |   
0 Views | Minggu, 16 Sep 2007 15:16 WIB
Meski baru dibuka pukul 07.00 WIB, puluhan penumpang sudah mengantre sejak pukul 03.00 WIB. Antrean paling panjang terlihat di Stasiun Gambir, Jakarta Pusat. Pembeli umumnya mengantre tiket mudik sekaligus balik ke Jakarta.
Ramdhan Muhaimin - 20DETIK
Tags: