Bus Transjakarta Terbakar di Blok M

News

   |   
0 Views | Jumat, 12 Des 2008 15:24 WIB
Sebuah bus Transjakarta Jumat siang terbakar di pintu masuk terminal Blok M, Jakarta Selatan. Disuga bus terbakar akibat korsleting.
Novia Chandra Dewi - 20DETIK
Tags: