Para keluarga dan kerabat, terus berdatangan ke persemayaman Presiden Direktur PT Holchim Indonesia, Timothy Mackay, di RS Kanker Dharmais, Jl S Parman Slipi, Jakarta Barat. Para pelayat dan karangan bunga masih terus berdatangan ke rumah sakit tersebut.