Teknisi Tewas Terjatuh dari Apartemen Lantai 13

News

   |   
0 Views | Jumat, 04 Nov 2011 11:56 WIB
Seorang pekerja Teknisi tewas mengenaskan setelah terjatuh dari Aparteman Gandaria City, Jakarta Selatan. Korban diduga terjatuh lantaran terpeleset saat sendang memperbaiki lift yang macet.
TransTV - 20DETIK
Tags: