Kemacetan menjadi momok yang harus dihadapi para pengguna jalan setiap harinya, terutama ketika kita akan
beraktivitas di pagi hari ataupun di sore dan hari ini tampaknya semakin terparah dengan adanya pasar Tumpah yang mempersempit jalan. Pasar tumpah terus ada, kemacetan terus ada dan belum ada pemecahaanmasalah saat ini.