Lapak Ditertibkan Pedagang Mengamuk

News

   |   
0 Views | Senin, 10 Sep 2012 07:51 WIB

Sejumlah pedagang kaki lima yang berada di pasar 45 Manado memprotes lapak tempat mereka berdagang digusur. Mereka mengaku telah membayar uang keamanan kepada oknum anggota Satpol PP setiap hari.

Trans7 - 20DETIK
Tags: