Kepanikan melanda Latihan Gabungan (Latgab) Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Malaysia. Penyebabnya, sejumlah tentara Malaysia yang melakukan aksi terjun payung mendarat jauh dari lokasi seharusnya, seperti di tengah pasar hingga rel kereta api.
Kepanikan melanda Latihan Gabungan (Latgab) Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Malaysia. Penyebabnya, sejumlah tentara Malaysia yang melakukan aksi terjun payung mendarat jauh dari lokasi seharusnya, seperti di tengah pasar hingga rel kereta api.