Tahanan Tewas, Akibat Kekerasan di LP Cipinang?

News

   |   
1 Views | Jumat, 12 Jul 2013 20:01 WIB

Seorang Narapidana kasus narkoba LP Cipinang tewas Jumat, 12 Juli 2013 pagi. Penyebab kematian yang tak jelas, menambah duka keluarga. Apalagi, keluarga menduga korban mengalami perlakuan tak lazim di dalam Lapas.

Yayan Anjasmara - 20DETIK
Tags: