Sulitnya Menertibkan Pedagang di Tanah Abang

News

   |   
0 Views | Rabu, 24 Jul 2013 10:36 WIB

Selain pasar Gembrong, Pasar Tanah Abang pun menjadi salah satu tempat kemacetan di Ibukota. Di kawasan ini para pedagang bertahun-tahun menggunakan badan jalan untuk berjualan. Mampukah pemerintah DKI Jakarta menata kawasan yang dikenal rawan ini.

Trans7 - 20DETIK
Tags: