Pembongkaran lapak pedagang di Stasiun Cikini, Jakarta Pusat, juga berlangsung ricuh. Adu fisik nyaris terjadi ketika petugas berusaha mengangkut barang-barang milik pedagang.
Pembongkaran lapak pedagang di Stasiun Cikini, Jakarta Pusat, juga berlangsung ricuh. Adu fisik nyaris terjadi ketika petugas berusaha mengangkut barang-barang milik pedagang.