Belasan remaja pingsan dan kesurupan saat menyaksikan konser Noah yang digelar di Mamuju, Sulawesi Barat.