Beruntungnya Hewan Terlantar di Amerika

News

   |   
0 Views | Rabu, 25 Sep 2013 10:08 WIB

Banyak warga Amerika Serikat yang menelantarkan hewan peliharaanya. Tapi beruntung bagi sebagian hewan yang terlantar itu kini ditampung di sebuah tempat khusus yang akan memperlakukan binatang dengan baik

detikTV - 20DETIK
Tags: