Seorang remaja putri di Bandung, Jawa Barat tewas setelah mobil yang ia kendarai bersama teman-temannya menabrak trotoar.