Kabiro Trans TV Jatim Tutup Usia

News

   |   
96 Views | Senin, 10 Mar 2014 19:15 WIB

Kepala Trans TV biro Jawa Timur. Nico Leopold (39) tutup usia Minggu (9/3/2014). Almarhum meninggal saat menjalani perawatan di RS Bhayangkara, Porong, Kabupaten Sidoarjo, pada pukul 18.00 WIB. Nico dirawat akibat sakit yang dideritanya.

TransTV - 20DETIK
Tags: