Amburadulnya data DPT akhirnya terbukti, di Situbondo, Jawa Timur warga satu RT tidak masuk dalam DPT legislatif tahun ini. Sementara di Jombang, Jawa Timur juga berjalan serupa, seorang pemilih yang juga istri seorang caleg mencoblos hingga dua kali.











































