Ganjar Pranowo Ngamuk, Ahok: Bagus Dong!

News

   |   
12 Views | Selasa, 29 Apr 2014 13:51 WIB

Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama sering meletup emosinya jika melihat anak buahnya tidak benar. Nah, selain Ahok, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo juga tertangkap kamera marah-marah melihat punli di Jembatan Timbang Subah, Batang, Jawa Tengah. Inilah tanggapan Ahok mengenai kemarahan Ganjar Pranowo tersebut.

Dea Intan Kartika - 20DETIK
Tags: