Rekonstruksi kasus penganiayaan yang menyebabkan tewasnya Dimas Dikita Handoko oleh seniornya diiringi isak tangis ibu korban. Dalam rekontruksi nampak jika korban dipukul bergantian ketujuh tersangka yang merupakan mahasiswa tingkat 2 Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP)











































