Saling kejar Satpol PP dengan pengamen terjadi dalam razia Gepeng di Jalan Utama Kota Bogor, Jawa Barat. 29 gelandangan terjaring razia, sebagian dari mereka tercatat adalah wajah baru yang datang pasca lebaran.
Saling kejar Satpol PP dengan pengamen terjadi dalam razia Gepeng di Jalan Utama Kota Bogor, Jawa Barat. 29 gelandangan terjaring razia, sebagian dari mereka tercatat adalah wajah baru yang datang pasca lebaran.