Jokowi Kritik Pemilihan Kepala Daerah oleh DPRD

News

   |   
1 Views | Kamis, 25 Sep 2014 19:00 WIB

Presiden terpilih Joko Widodo hari ini masih menjalankan tugasnya sebagai Gubernur DKI Jakarta. Menanggapi RUU Pilkada Jokowi kembali mengkritik pemilihan kepala daerah oleh DPRD yang dinilai kian memicu praktek korupsi.

Trans7 - 20DETIK
Tags: