Perlombaan perahu belang dalam rangka Pesta teluk 2014 di Kota Ambon berujung bentrok. Sejumlah pendukung saling bakuhantam saat menonton perlombaan. Polisi yang berusaha membubarkan bentrokan justru ikut menghajar warga yang diduga sebagai pemicu bentrokan.