Penyalur Tenaga Kerja Palsu Ditangkap

News

   |   
2 Views | Jumat, 07 Nov 2014 09:38 WIB

Rabu (6/11) siang, Polrestabes Surabaya berhasil meringkus penyalur tenaga kerja palsu. Pelaku mengaku bisa mencarikan pekerjaan di pabrik dengan meminta imbalan hingga jutaan rupiah.

TransTV - 20DETIK
Tags: