Polisi belum berhasil menemukan pelaku teror bom yang terjadi di ITC Depok, Jawa Barat. Sistem pengawasan gedung yang minim diduga menjadi penyebab pelaku berhasil lolos masuk ke dalam pusat perbelanjaan itu.
Polisi belum berhasil menemukan pelaku teror bom yang terjadi di ITC Depok, Jawa Barat. Sistem pengawasan gedung yang minim diduga menjadi penyebab pelaku berhasil lolos masuk ke dalam pusat perbelanjaan itu.