Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama tengah menyiapkan peraturan gubernur tentang APBD 2015. Pria yang akrab disapa Ahok ini juga masih tak habis pikir DPRD ogah menandatangani RAPBD 2015.
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama tengah menyiapkan peraturan gubernur tentang APBD 2015. Pria yang akrab disapa Ahok ini juga masih tak habis pikir DPRD ogah menandatangani RAPBD 2015.