Pengungsi Rohingya Terawih

News

   |   
0 Views | Kamis, 18 Jun 2015 10:40 WIB

Ratusan warga Etisrohingya asal Myanmar yang kini di tampung di tempat penampungan Aceh Utara melakukan solat terawih malem pertama bulan suci ramadhan , mereka begitu bahagia selama ini di negara asalnya tidak bisa melaksanakan solat terawih berjamaah secara terang-terangan dan terbuka seperti saat sekarang ini

TransTV - 20DETIK
Tags: