Lawan Kyrzgystan, Timnas Indonesia Sempurnakan Taktik

Sport

   |   
2 Views | Kamis, 31 Okt 2013 00:03 WIB

Tim Nasional Sepak Bola Indonesia melakukan latihan di Stadion Gelora Bung Karno. Latihan ini ditujukan untuk menyempurnakan taktik dalam menghadapi pertandingan melawan Kyrzgystan Jumat mendatang.

Iswahyudi - 20DETIK