Wayne Rooney ditunjuk sebagai kapten baru Manchester United menggantikan Nemanja Vidic yang memutuskan pergi ke Inter Milan.