Mengenal Lebih Dekat Profesi Luxury Artisan Painter

20DETIK

   |   
5,871 Views | Kamis, 09 Nov 2023 12:01 WIB

Leka Putra adalah seorang Luxury Artisan Painter asal Jakarta. Leka yang sebelumnya memiliki pengalaman bekerja sebagai in-house painter di sebuah luxury fashion brand yakni Louis Vuitton sejak tahun 2018 dan saat ini Leka memutuskan untuk menjadi seorang pekerja freelance. Karya-karya Leka Putra juga sudah dipercaya oleh luxury fashion brand seperti Louis Vuitton, TUMI, Max Mara hingga Dior. Leka juga dipercaya melukis tas mewah milik beauty influencer Tasya Farasya. Jadi, apa sih sebenarnya Luxury Artisan Painter ini? Kali ini kita akan membahasnya bersama kak Leka Putra, saksikan selengkapnya hanya di detikPagi!

Nirwan Dharmawan - 20DETIK