Rizal Ramli Meniggal Dunia

20DETIK

   |   
5,190 Views | Rabu, 03 Jan 2024 12:06 WIB

Eks Menko Kemaritiman Rizal Ramli meninggal dunia. Rizal Ramli menghembuskan nafas terakhir di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo karena mengidap penyakit kanker pankreas.Kabar Rizal Ramli meninggal dunia itu diketahui dari pesan singkat keluarga. Rizal Ramli meninggal pada malam ini pukul 19.30 WIB.

tim 20detik - 20DETIK