Tegur Pelaku Pembajakan di Bioskop sampai Diludahi, Ini Kata Akbarry

20DETIK

   |   
200 Views | Rabu, 11 Des 2024 13:01 WIB

Akbarry, influencer yang juga tengah merambah dunia perfilman baru mengalami sebuah kejadian yang menghebohkan. Saat tengah menonton film di bioskop, Akbarry menegur seorang ibu karena terlihat merekam adegan film. Tak terima ditegur, ibu itu lalu mengamuk saat film selesai. Ia berteriak tak terima ditegur oleh Akbarry. Bagaimana kronologi peristiwanya? Simak obrolan kami bersama Akbarry!

tim 20detik - 20DETIK