Usia Hanya Angka, Arbelly Siap Bersepeda 4.000 Km di Eropa

20DETIK

   |   
120 Views | Senin, 07 Jul 2025 13:06 WIB

Usia bukan penghalang! Kenalan sama Arbelly Noor yang kabarnya akan Bersepeda 4.000 km di Eropa. Sembari berlatih, detikPagi menantang Arbelly bersepeda dari rumahnya di Bekasi, Jawa Barat menuju studio. Mau tahu gimana keseruannya? Simak hanya di detikPagi!

Tim 20detik - 20DETIK