AHY Nyatakan Siap Jadi Cawapres 2024

20DETIK

   |   
19,680 Views | Rabu, 26 Okt 2022 16:33 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), bicara soal kesiapan maju sebagai cawapres 2024. AHY mengaku dirinya siap menjalankan tugas dalam keadaan apapun dan di mana pun.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK