Prabowo Mau Rakyat Berobat Tanpa Perlu Bayar

20DETIK

   |   
15,879 Views | Minggu, 25 Jun 2023 18:42 WIB

Ketua umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto menyampaikan harapannya di hadapan ribuan kader Gerindra. Ia berharap rakyat Indonesia bisa berobat ke rumah sakit dengan gratis.

Fandi Akbar Saputra - 20DETIK