Kecewa, Ahok Tetap Resmikan Pasar Kampung Duri

20DETIK

   |   
0 Views | Jumat, 09 Sep 2016 13:48 WIB

Ahok kembali meresmikan salah satu pasar, kali ini Pasar Kampung Duri di daerah Tambora, Jakarta Barat, Jumat, (9/9). Ia menilai pasar yang dibangun kali ini luasnya tidak memadai termasuk sirkulasi udara yang kurang baik.

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK