Diperiksa Lagi, Ketua PB HMI Bungkam Lagi

20DETIK

   |   
6 Views | Selasa, 15 Nov 2016 23:29 WIB

Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) Mulyadi P Tamsir kembali menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya. Namun, Mulyadi yang diperiksa terkait kerusuhan pada demo 4 November lalu tetap tidak memberikan keterangan apapun ke penyidik. 

Mei Amelia Rachmat - 20DETIK