Pendukung Ahok-Djarot berbaju kotak-kotak dan ratusan remaja berbaju putih penuhi Cilandak Town Square (Citos), Jakarta Selatan. Mereka melakukan FlashMob untuk suarakan dukungan kepada Ahok-Djarot.
Pendukung Ahok-Djarot berbaju kotak-kotak dan ratusan remaja berbaju putih penuhi Cilandak Town Square (Citos), Jakarta Selatan. Mereka melakukan FlashMob untuk suarakan dukungan kepada Ahok-Djarot.