Ibu Galak Tampar Petugas Bandara Manado

20DETIK

   |   
196 Views | Rabu, 05 Jul 2017 19:55 WIB
Seorang calon penumpang wanita mengamuk saat diminta mencopot jam tangan miliknya saat melalui mesin X-ray di Bandara Sam Ratulangi, Manado. Padahal petugas Aviation Security Sam ratulangi sudah memberikan peringatan kepada penumpang tersebut. 
Rahmayoga Wedar - 20DETIK