Pidato Perdana Legenda Milan Jadi Presiden Liberia

20DETIK

   |   
2,332 Views | Minggu, 31 Des 2017 12:15 WIB

Legenda sepakbola George Weah terpilih menjadi Presiden Liberia usai unggul dalam pemilihan presiden. Perolehan suaranya capai 61,5% dibandingkan petahana, Wakil Presiden Joseph Boakai.

Isfari Hikmat/Reuters - 20DETIK