Kini Guatemala Akui Yerusalem Sebagai Ibu Kota Israel

20DETIK

   |   
22 Views | Selasa, 06 Mar 2018 12:24 WIB

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu ucapkan terima kasihnya kepada Presiden Guatemala Jimmy Morales pada hari Minggu (4/3) karena mengakui Yerusalem sebagai ibukota Israel.

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK