Sandiaga Siapkan 50 GOR untuk Latihan Memanah

20DETIK

   |   
0 Views | Sabtu, 31 Mar 2018 13:55 WIB

Sandiaga Uno memberikan akses kepada warga yang ingin berlatih memanah di 50 GOR yang ada di Jakarta. Diharapkan, kesempatan ini dapat meningkatkan minat warga dalam olahraga memanah.

Okky Budi Permana - 20DETIK