Persija Jakarta akan menjamu Johor Darul Takzim (JDT) Malaysia di Gelora Bung Karno (GBK) pukul 18.00 WIB. Ini merupakan kelanjutan dari Piala AFC 2018. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memprediksi Persija bisa membobol gawang lawan 2 gol minimal.