Amerika Serikat (AS) resmi memindahkan kantor kedutaannya ke Yerusalem dari Tel Aviv, Israel. Sebelum peresmian, aksi protes warga Palestina bermunculan hingga berujung bentrok dengan tentara Israel.
Amerika Serikat (AS) resmi memindahkan kantor kedutaannya ke Yerusalem dari Tel Aviv, Israel. Sebelum peresmian, aksi protes warga Palestina bermunculan hingga berujung bentrok dengan tentara Israel.