Pertamina Rayu Azerbaijan Investasi Kilang Minyak di Indonesia

20DETIK

   |   
845 Views | Kamis, 31 Mei 2018 13:40 WIB
PT Pertamina mendekati SOCAR, BUMN Minyak dan gas Azerbaijan, untuk investasi dalam bentuk peningkatan kilang minyak di Balikpapan. Kesepakatan ini telah masuk dalam MoU yang diharapkan bisa disepakati dalam waktu dekat. forum Caspian Oil & Gas Exhibition yang berlangsung di Baku pada 29 Mei-1 Juni 2018.
Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK