Menhub Minta Sistem e-Ticketing Kereta Api Dibenahi

20DETIK

   |   
33 Views | Minggu, 03 Jun 2018 18:37 WIB

Menteri Perhubungan Budi Karya meminta sistem pemesanan tiket kereta api secara online (e-ticketing) harus diperbaiki. Hal ini didasari atas banyaknya keluhan konsumen jyang terkendala dalam proses penyetakan (print).

Satria Kusuma - 20DETIK