Batu Kali Dicat Warna-warni Jadi Kontroversi di Kudus

20DETIK

   |   
37 Views | Senin, 16 Jul 2018 07:13 WIB

Salah satu sudut sungai Gelis di Dukuh Krajan, Desa Rahtawu, Kecamatan Gebog, Kudus, semarak. Batunya dicat warna-warni. Banyak yang datang foto-foto. Kecaman muncul di dunia maya. Harusnya batu kali tak dicat.

Akrom Hazami - 20DETIK