Pesan AHY Kepada Seniornya, Prabowo dan Jokowi

20DETIK

   |   
28 Views | Jumat, 10 Agu 2018 14:14 WIB

AHY mengaku legowo tidak terpilih sebagai pendamping Prabowo. Namun dia menyampaikan pesan kepada Prabowo dan Jokowi agar bersaing dengan sehat dan mengutamakan persatuan bangsa.

Satria Kusuma - 20DETIK