Ke Wisma Atlet, Menhub Cek Pelayanan Bus Atlet Asian Games

20DETIK

   |   
173 Views | Rabu, 22 Agu 2018 18:42 WIB

Menteri Perhubungan Budi Karya mendatangi Wisma Atlet Asian Games Kemayoran, Jakarta Pusat. Menhub datang untuk meninjau kesiapan pelayanan bus bagi para atlet sekaligus mengecek beberapa fasilitas penginapan untuk atlet.

Dwi Andayani - 20DETIK