Kata Jokowi Soal Bawaslu Loloskan Eks Koruptor Nyaleg

20DETIK

   |   
24 Views | Sabtu, 01 Sep 2018 23:27 WIB
Sejumlah Bawaslu daerah masih meloloskan eks koruptor menjadi bacaleg 2019. Saat ditanyakan soal hal ini, Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo menyebutkan bahwa hal tersebut ada di wilayah KPU dan Bawaslu. 
Ashri Fathan - 20DETIK
Tags: