Capres-Cawapres Dikawal 37 Polisi, Sandi: Itu Berlebihan

20DETIK

   |   
12 Views | Jumat, 21 Sep 2018 18:48 WIB

KPU telah menetapkan setiap pasangan capres-cawapres akan mendapat pengawalan dari 37 anggota kepolisian. Cawapres Sandiaga Uno menganggap hal ini berlebihan, apalagi menurutnya ekonomi indonesia lagi sulit. 

Satria Kusuma - 20DETIK