Polisi Tangkap Pengedar 2 Kg Ganja di Cilegon

20DETIK

   |   
33 Views | Jumat, 09 Nov 2018 17:13 WIB

Satuan Reserse Narkoba Polres Cilegon menangkap dua orang pengedar narkoba jenis ganja. Dalam penangkapan itu, 2 kg ganja disita dari tangan pelaku.

M Iqbal - 20DETIK