Panitia Reuni 212 Undang Presiden Jokowi

20DETIK

   |   
20 Views | Rabu, 28 Nov 2018 19:29 WIB

Panitia Reuni 212 berencana mengundang Presiden Joko Widodo dan Wapres Jusuf Kalla. Acara reuni 212 itu disebut sebagai ajang silaturahmi bagi masyarakat indonesia sehingga undangan bersifat terbuka.

Ferdian Zikran - 20DETIK